http://www.tukangtamanbanjarmasin.com/2015/07/taman-tropis.html
Kehadiran taman tropis dalam suatu hunian rumah menciptakan keasrian ,
kesejukan, nan ramah lingkungan.
Kolaborasi batu alam dan batu artifisial dalam akselerasi sebuah taman
menjadi suguhan yang begitu eksotik yang mampu menjadi pilihan merefresh segala
kepenatan di tengah padat dan hiruk pikuknya lahan perkotaan di zaman sekarang.
Memiliki taman dalam suatu hunian rumah adalah sebuah investasi dan mampu
mereproduksi serta menciptakan korelasi iklim secara alamiah.
Secara geografis indonesia mengalami perubahan iklim secara bergantian
antara 23oc- 33oc yang menciptakan musim hujan dan panas
secara ekstrim. Yah, bisa kita pahami musim kemarau dan banjir itulah ironinya.
Tingkat kepadatan penduduk perkotaan yang tidak terbendung lagi setiap
tahunnya. Hingga kemudian tidak memberi space lahan hijau yang sesungguhnya
sangat kita perlukan sebagai penyerapan
air dan produksi oksigen serta filterisasi debu dan polusi udara.
Miris, di
tengah semakin meningkatnya potensi sumber daya manusia kemudian tidak mampu
memberi dampak positif pada komunitas secara alamiah.
BACA: KELEBIHAN TAMAN TROPIS.
Hilangnya
kesadaran prilaku back to nature kemudian mengintai dan mengancam kenyamanan
dalam rumah tinggal kita sendiri , bahkan sampai pada tahap global warming.
Kemudian
pertanyaanya adalah ; apa kontribusi yang kita sudah lakukan sampai hari ini? maka disini TUKANG TAMAN BANJARMASIN.COM anda bisa menyimak beberapa manfaat sebuah taman bagi anda.
Taman secara
periodik menciptakan inovator inovator baru, baik para profesional maupun bussines
komersial yang secara kompetitif mengeksplor skill dan talentanya, hingga banyaknya kreasi dan model taman yang
membaurkan diri pada tema rumah hunian mampu menciptakan istana kecil yang asri.
Saat artikel ini saya update kembali semata untuk memberi suguhan yang inspiratif bagi anda semua.
baik kita lanjutkan kembali, apa peranan taman tropis pada sebuah tata kota? tentu sangat besar sebuah taman berkontribusi seperti saya jelaskan di atas, selain itu penataan taman pada sebuah tata kota sebuah daerah juga bisa meningkatkan citra kota itu sendiri misalnya kota surabaya, dalam beberapa periode kota surabaya di bawah kepemimpinan walikota nan cantik ibu Risma meraih juara sebagai kota terbersih dan asri di indonesia, maka sebagai disini saya sebagai
TUKANG TAMAN SURABAYA merasa harus meningkatkan capaian-capaian dan mempertahankan nilai kebersihan lingkungan secara menyeluruh.
Kita tentu masih ingat capaian kota banjarmasin yang mendapatkan piala adipura di tahun 1995 nah, tentu kita ingin mengulangnya kembali bukan?
Dengan menciptakan taman kota banjarmasin yang asri dan menawan tak hanya mampu meningkatkan gengsi dan pencitraan lebih dari itu lingkungan yang humanis dan asri tentu sangat di idamkan di suatu tata kota daerah, naka kami
TUKANG TAMAN BANJARMASIN.COM akan turut berkontribusi secara menyeluruh untuk menciptakan lingkungan yang sejuk dan asri.
0 komentar :